Jumat, 15 Maret 2013

Cara membuat kabel jaringan UTP RJ45 (straight & cross)



alat yang di gunakan :


  • Tank Crimping
  • Kabel UTP
  • Konektor RJ-45
  • Cable Tester






Tank Crimping

Tank krimping adalah alat untuk memotong kabel UTP dan untuk menjepit ujung konektor,dan ini sangat penting sekali bagi kita yang ingin belajar cara mengkrimping kabel,alat ini bentuknya hampir sama dengan Tank biasa yang sering kita lihat atau temui. Dan di bawah ini adalah gambar tank crimping :




Kabel UTP
Kabel UTP perlu kita gunakan untuk saling menyalurkan jaringan internet,dan di dalam kabel UTP ini di dalamnya ada 8 helai kabel kecil yang berwarna-warni,dan ini warna kabel kecil yang ada di dalam kabel UTP :







Copied by http://jaka-kurniawan.blogspot.com/





Tidak ada komentar:

Posting Komentar